Siapa yang tidak kenal dengan Photoshop, applikasi kece ini
telah dikenal banyak orang karena software ini sudah menjadi applikasi editing
foto paling ternama didunia. Photoshop menjadi sangat popular dan banyak
digemari oleh orang-orang terutama dari kalangan Graphic Designer atau yang
biasa dikenal dengan desain grafis, selain kece bisa dibilang software ini juga
sangat mudah digunakan. Bahkan semua orang dapat mennggunakannya.
Bagi seorang desain grafis software ini sudah tidak lagi
asing, bergelut dengannya setiap hari membuat para desain grafis seakan sudah
tidak diragukan lagi kemahiarannya manggunakan photoshop, bahkan tidak jarang
yang memanfatkan software kece ini menjadi salah satu mesin uang dengan cara
menggunakannya sebagai alat untuk mendesain, tidak heran jika sekarang ini
banyak sekali para penyedia layanan jasa desain grafis, seperti jasa desainlogo, jasa desain company profil, jasa pembuatan company profile dan jasa
desain yang lainnya.
Sebetulnya software kece ini sudah ada dari sejak jaman
ratusan tahun yang lalu, dan semakin berkembangnya jaman maka semakin
berkembangnya versi software kece ini. dari yang ter update baru-baru ini
photoshop sudah melaunching versi terbaru yaitu Photoshop CC (Creative Cloud)
yang tentunya dengan bertambah versi maka semakin meningkat pula kecanggihannya
dari versi-versi sebelumnya.
Penulis sendiri menggunakan software kece ini pertama kali
pada versi 3, yang pada saat itu photoshop sudah cukup canggih, bisa dibilang
fiturnya sudah lumayan cukup untuk mengedit foto dan membuat desain.
Namun apakah Anda pernah membayangkan bagaimana rasanya
menggunakan software kece ini pada versi 1.o?
Jika Anda tau, versi 1.0 ini masih sangat sederhana sekali,
tampilan grafiknya pun hanya hitam dan putih.
Kemudian bagaimana apabila desainer handal diminta untuk
mencoba menggunakan dan mengoptimalkan Adobe Photoshop generasi pertaman ini?
Sudah dipastikan isinya hanya keluhan akan kelimpungan dan
kebingunan kaena sudah terbiasa menggunakan versi-versi baru lalu tiba-tiba
menggunakan versi jadul ini.
Keluhan dari versi ini adalah kurangnya preview, tampilannya
yang tidak user friendly, layernya pun tidak ada, dan masih banyak lagi yang
lainnya.
Kita harus beryukur bahwa beruntunglah kita karena Adobe
selalu membuat inovasi terhadap softwarenya, sehingga fitur serta tingkat
kecanggihannya semakin meningkat dan lebih mudah untuk dimengerti.
0 komentar:
Posting Komentar